Spesifikasi Reng Baja Ringan Tebal Mutiara Timur Truss
Baja Ringan Tebal Mutiara Timur Truss
Keunggulan utamanya antara lain sebagai berikut:
1. Anti karat dan anti rayap
Baja ringan memiliki sifat yang anti rayap, berbeda dengan atap kayu.
Tak hanya itu, baja ringan juga terbuat dari material logam yang anti karat. Dengan begitu, perawatannya menjadi lebih mudah.
2. Proses pemasangan mudah dan murah
Begitu juga dari segi pemasangan, rangka baja ringan lebih mudah proses pemasangannya.
Kemudahan ini berdampak pada kecepatan waktu dan biaya pengerjaan.
Lantaran mudah, proses pengerjaan pun bisa selesai dalam waktu singkat. Biayanya pun otomatis akan semakin murah.
3 Punya sifat yang lentur
Tegangan tarik baja ringan cukup tinggi, yaitu sekitar 550 Mpa, sedangkan baja konvensional hanya 300 Mpa.
Karena sifat lentur ini, baja ringan bisa menyerap energi dalam jumlah lebih besar.
4. Daya tahan jangka panjang
Baja ringan punya kualitas daya tahan yang sangat baik lantaran tak mudah lapuk ataupun mengalami penyusutan.
5. Material ramah lingkungan karena bisa didaur ulang